Posts

Showing posts from 2018

Hubungan Ayat Al Qur'an dengan Sistem Informasi

Assalamualaikum Wr. Wb Dalam postingan kali ini yang akan kita bahas adalah “Kaitan Al- Qur’an dengan Sistem Informasi”.             Makna Al- Qur’an sendiri adalah kitab suci umat islam yang diturunkan langsung oleh Allah SWT kepada Nabi besar kita Muhammad SAW secara berangsur – angsur dan dalam Al – Qur’an berisi pedoman bagi Umat manusia serta Umat Islam. Dalam Al- Qur’n terdapat Perintah an Larangan Nya yang ada dalam konteks kehidupan kita. “Lantas apa hubungannya dengan sistem Informasi ???” Dalam Sistem Informasi ada Sub bab yang akan membahas mengenai, system informasi management dimana didalamnya kita harus mempelajari cara pengambilan keputusan untuk mencapai suatu tujuan. Dan untuk mengambil keputusan itu kita harus melalui beberapa tahap (Inteligence, Design, Choice, Implematation ). Perhatikan ayat berikut ! Al Quran surat 49. Al Hujuraat ayat 6 : يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا إِنْ جَاءَكُمْ ...

Al- Qur'an Adalah Teman

Image
Assalamualaikum Wr Wb Sebelumnya saya ucapkan terimakasih untuk muslim, muslimah para cucu Nabi Adam A.S yang telah sudi membaca artikel saya. Semoga kita selalu dalam rahmat Allah SWT Amiiin Amiin yha Robbal Alamin. Dalam artikel kali ini saya ingin berpendapat luas mengenai makna Al- Qur’an, mungkin bagi kalian pun sudah sangat tidak asing lagi dengan kata Al- Qur’an. Bahkan sejak dalam kandungan pun kita sudah diperkenalkan dengan lantunan dari ayat – ayat Qur’an. Lantas apa makna dari Al- Qur'an ? Pentingkah Al- Qur'an bagi kehidupan kita ? Haruskah kita mempelajarinya ? Haruskah kita membacanya ?. Begitu banyak pertanyaan yang muncul saat saya masih kecil dan terjawablah sudah semua pertanyaan itu yang hanya satu yaitu "Al- Qur'an adalah Pedoman" ~ MAKNA QUR'AN ~ Al-Qur'an adalah kitab suci umat islam yang difirmankan langsung oleh Allah SWT kepada Nabi Muhammad SAW secara berangsur - angsur dengan perantara Malaikat Jibril. Syaikh...